YAYASAN AMKUR SAMBAS
Yayasan Amkur didirikan pada tanggal 13 September 1956 merupakan kelanjutan dari karya-karya suster-suster KFS di bidang Pendidikan yang telah dimulai sejak tanggal 1 Agustus 1924.
Amkur merupakan singkatan dari Amal dan Kurban. Yayasan ini berkedudukan di Jalan Gusti Hamzah No. 86, Sambas 79162 – Kalimantan Barat. Telepon ( 0562 ) 392075 – Fax ( 0562 ) 392075.
Karya-karya Yayasan dalam bidang Pendidikan telah tersebar di berbagai daerah seperti Sambas, Pemangkat, Bengkayang, Menjalin, Batang Tarang, Ngabang, Sekura, Sei. Pinyuh, dan Flores. Sedangkan karya-karya Sosial Yayasan tersebar di berbagai Keuskupan di Indonesia, seperti Keuskupan Agung Jakarta, Keuskupan Agung Semarang, Keuskupan Agung Pontianak, Keuskupan Agung Ende, dan Keuskupan Sanggau.
YAYASAN AMKUR JAKARTA
Untuk mengembangkan karya – karya pendidikan di Jakarta maka dibentuklah Yayasan Amkur Jakarta. Dengan struktur organisasi :
Dewan Pembina
1. Sr M. Sylvia, KFS
2. Sr M. Yashinta, KFS
Dewan Pengawas
1. Sr M. Alfonsa, KFS
2. Sr M. Teresina, KFS
Pengurus
Ketua : Iskandar Widjaja
Wakil Ketua : Sr. Jeanne Marie, KFS
Sekretaris I : Sr. Elisa, KFS
Sekretaris II : Carestha Widjaja
Bendahara I : Ainy Gunawan
Bendahara II : Sr. M. Anna, KFS
Sumber : http://www.mariejoseph.sch.id/profile/yayasan
0 komentar:
Posting Komentar